News  

Wamendag RI dan Perwakilan Perdagangan Rusia Bahas Ekspor Pupuk Nonsubsidi

Walai.id, Jakarta – Wakil Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Jerry Sambuaga, menerima kunjungan Perwakilan Perdagangan Rusia di Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, pada Senin 20/11/2023. Pertemuan tersebut fokus membahas ketentuan terkait ekspor pupuk urea nonsubsidi.

Menurut Wakil Menteri Perdagangan, ketentuan ekspor pupuk urea nonsubsidi diatur dalam Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 23 Tahun 2023 tentang Kebijakan dan Pengaturan Ekspor.

Pupuk urea nonsubsidi diatur untuk diekspor melalui instrumen Persetujuan Ekspor (PE), sedangkan jenis pupuk nonsubsidi lainnya tidak tunduk pada aturan lartas dan dapat diekspor secara bebas.

Baca Juga :  BPOM Bersama Polri dan TNI Bongkar Toko Online Kosmetik Impor Ilegal

Wamendag menjelaskan bahwa alokasi ekspor pupuk urea nonsubsidi ditetapkan melalui rapat koordinasi, dengan mempertimbangkan ketersediaan dan kebutuhan pupuk di dalam negeri, serta mempertimbangkan usulan dari PT Pupuk Indonesia (Persero).

Ekspor hanya dapat dilakukan oleh anak perusahaan PT Pupuk Indonesia (Persero), seperti PT Pupuk Sriwidjaja Palembang, PT Petrokimia Gresik, PT Pupuk Kalimantan Timur, PT Pupuk Kujang, dan PT Pupuk Iskandar Muda.

Baca Juga :  Menkomdigi Ajak Pemuda Bangun Indonesia Cerdas Digital

Dalam periode 1 Januari hingga 17 November 2023, Kementerian Perdagangan telah mengeluarkan Persetujuan Ekspor (PE) untuk 5 anak perusahaan PT Pupuk Indonesia (Persero) dengan total alokasi ekspor mencapai 1.309.331 metrik ton atau sekitar 90% dari total alokasi ekspor tahunan.

Hingga tanggal 17 November 2023, realisasi ekspor pupuk urea nonsubsidi mencapai 1.066.770 metrik ton.

Respon (7)

  1. Wow, awesome blog layout! How long have you been running a blog
    for? you make blogging glance easy. The overall
    look of your site is great, let alone the content!

    You can see similar here ecommerce

  2. I just could not depart your website before suggesting that I extremely enjoyed the standard info a person provide in your visitors?

    Is going to be again regularly in order to inspect new posts I saw similar here: Najlepszy sklep

  3. Hey there! Do you know if they make any plugins to assist with SEO?
    I’m trying to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing
    very good success. If you know of any please share.

    Many thanks! You can read similar art here: Najlepszy sklep

  4. Hello there! Do you know if they make any plugins to assist with Search Engine Optimization? I’m trying
    to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing very good gains.
    If you know of any please share. Appreciate it! You can read similar article
    here: E-commerce

Tinggalkan Balasan