News  

Menparekraf Dorong Percepatan Sertifikasi Halal Produk Layanan Wisata

Walai.id, Bandung – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengemukakan dorongan percepatan sertifikasi halal pada produk dan layanan usaha wisata, khususnya di desa wisata yang sudah bergabung dalam Jejaring Desa Wisata (Jadesta).

Menurut Menparekraf Sandiaga, saat berbicara dalam acara “Forum Diskusi Penguatan Ramah Muslim di Destinasi Pariwisata” di Universitas Padjadjaran, Bandung, pada Kamis 4/4/2024.

Sertifikasi halal pada produk dan layanan tersebut akan meningkatkan kualitas pelayanan, terutama bagi para wisatawan Muslim.

Baca Juga :  Bappebti Siap Bentuk Harga Acuan Nikel

“Jadesta yang menjadi unggulan dalam jaringan desa wisata diharapkan dapat meningkatkan standar layanan di desa-desa tersebut dengan produk dan layanan yang halal dan berkualitas,” ungkap Menparekraf Sandiaga.

Dia juga menyoroti pentingnya kepatuhan terhadap kewajiban sertifikasi halal yang diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 39 tahun 2021.

Untuk mempercepat proses ini, Kemenparekraf/Baparekraf telah merilis Surat Edaran tentang Sertifikasi Halal Produk Makanan dan Minuman untuk Usaha Pariwisata dan Ekonomi Kreatif pada 25 Maret 2024.

Baca Juga :  Indonesia dan Malaysia Perkuat Kerja Sama Strategis

Menparekraf juga menekankan posisi Indonesia sebagai destinasi wisata halal terbaik di dunia, seperti yang ditunjukkan dalam Global Muslim Travel Index (GMTI) 2023.

Untuk mempertahankan reputasi tersebut, dia mendorong kerja sama lintas sektor, termasuk dengan Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH), guna mencapai target sertifikasi halal di 3.000 Desa Wisata.

Acara tersebut dihadiri oleh sejumlah pihak terkait, termasuk Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur Kemenparekraf/Baparekraf, Ketua Indonesia Halal Lifestyle Center, Rektor Universitas Padjadjaran, serta berbagai pelaku industri pariwisata dan ekonomi kreatif.

Respon (9)

  1. Somebody essentially help to make seriously articles I would state. This is the first time I frequented your web page and thus far? I surprised with the research you made to make this particular publish incredible. Great job!

  2. Nice post. I learn something more challenging on different blogs everyday. It will always be stimulating to read content from other writers and practice a little something from their store. I’d prefer to use some with the content on my blog whether you don’t mind. Natually I’ll give you a link on your web blog. Thanks for sharing.

  3. I have read some good stuff here. Definitely worth bookmarking for revisiting. I wonder how much effort you put to make such a great informative site.

  4. This is the correct weblog for anybody who wants to seek out out about this topic. You notice a lot its virtually arduous to argue with you (not that I really would want…HaHa). You definitely put a brand new spin on a subject thats been written about for years. Nice stuff, just great!

  5. My wife and i have been really peaceful that Chris could carry out his inquiry from the precious recommendations he got out of the site. It’s not at all simplistic to just happen to be giving away information and facts which often men and women may have been making money from. And we do understand we’ve got you to give thanks to because of that. The entire illustrations you made, the easy website navigation, the friendships you give support to create – it’s got everything amazing, and it’s facilitating our son in addition to us reason why that theme is exciting, which is certainly rather pressing. Many thanks for the whole lot!

  6. you’re in reality a excellent webmaster. The site loading pace is amazing. It seems that you are doing any unique trick. Also, The contents are masterpiece. you have done a fantastic process on this subject!

  7. The heart of your writing whilst sounding agreeable originally, did not work well with me personally after some time. Somewhere throughout the sentences you actually managed to make me a believer unfortunately just for a very short while. I nevertheless have a problem with your leaps in assumptions and you might do well to help fill in those gaps. In the event that you can accomplish that, I will certainly be amazed.

Tinggalkan Balasan